Sabtu, 15 Oktober 2011

Bisnis dalam Era Globalisasi


Bisnis merupakan suatu kegiatan yang di lakukan individu atau kelompok ( organisasi ) untuk menawarkan barang dan  jasa kepada masyarakat luas dengan tujuan mencari keuntungan atau pendapatan yang lebih dengan cara transaksi. Era globalisasi adalah zaman atau waktu yang yang semua kegiatan manusia berkaitan dengan tekhnologi. Di era globalisasi ini segala sesuatunya menggunakan kecanggihan atau tekhnologi yang tinggi agar tidak ketinggalan zaman. Dan agar lebih mudah juga di kerjakannya. Jadi di era globalisasi ini kita di tuntut untuk bisa belajar berbisnis melalui sistem informasi yang di era globalisasi ini sistem informasi tersebut sangat di butuhkan untuk melancarkan, mempermudah dan mempercapat semua proses kegiatannya. Di era globalisasi sekarang ini pun untuk menyeimbangkan perkembangan zaman yang makin berkembang dengan pesatnya manusia di tuntut untuk belajar dan belajar. Jadi dapat di simpilkan bahwa kita belajar bisnis agar bisa menyeimbangkan suatu perkembangan zaman,  dimana di zaman tersebut (era globalisasi) di wajibkan untuk mengetahui berbagai macam kegiatan manusia termasuk kegiatan bisnis.

0 komentar:

Posting Komentar